Jumat, Maret 29, 2024
Banner-Wuling-EV-Blog

10 Rekomendasi Jas Hujan Setelan Safety, Harga Mulai Rp 60 Ribu

by Baghendra Lodra
rekomendasi-jas-hujan-setelan-safety-harga-mulai-rp-60-ribu

Rekomendasi Jas Hujan Setelan Safety – Hampir di setiap harinya jalanan Ibukota diguyur hujan mulai dari intensitas ringan sampai tinggi, maklum karena kini sudah memasuki musim penghujan. 

Buat Moladiners yang berkendara sepeda motor, sebaiknya selalu membawa jas hujan yang memiliki model setelan, agar seluruh badan terlindungi dari guyuran hujan. Hal ini sebagai salah satu langkah antisipasi agar badan tidak basah kuyup. Berikut ini jas hujan setelan safety yang bisa Moladiners pilih, simak pembahasannya!

 

1. Indoplast Rokshe

rekomendasi-jas-hujan-setelan-safety-harga-mulai-rp-60-ribu

Indoplast Rokshe

Buat Anda wanita yang seringkali menggunakan sepeda motor dengan menggunakan rok tidak perlu khawatir saat hujan. Indoplast Rokshe kami rekomendasi Indoplas Rokshe jadi jas hujan setelan safety yang bisa dipilih. Harganya terjangkau, Rp 65.500.

Jas hujan berbahan polyester dan campuran PVC coating di bagian luar dilengkapi lapisan polyester yang nyaman saat digunakan, dilengkapi dengan saku (tidak waterproof) dibagian depan untuk menyimpan barang dan dilengkapi dengan reflective panel, sehingga sangat nyaman digunakan ketika berkendara. Tersedia dalam ukuran L.

 

2. Plevia Captiva 728

Captiva 728 13751 93296 large
Plevia Captiva 728

Plevia Captiva 728  jas hujan setelan safety yang kami rekomendasi buat Moladiners. Merupakan jas hujan berbahan yang berkualitas dengan desain comfy & elastis, tidak mudah robek dan pastinya aman digunakan ketika sedang berkendara. Tersedia dalam ukuran M, L dan XL. Jas hujan ini bisa dibeli dengan harga Rp. 81.500.

 

3. Indoplast Lazer 

rekomendasi-jas-hujan-setelan-safety-harga-mulai-rp-60-ribu

Indoplast Lazer

Jas hujan setelan safety yang kami rekomendasi selanjutnya adalah Indoplast Lazer, memiliki desain yang trendi dan berbahan polyester kombinasi PVC coating di bagian luarnya dan terdapat lapisan polyester yang nyaman saat digunakan.

Baca juga  10 Merek Jas Hujan Terbaik, Simak Rekomendasinya

Jas hujan yang satu ini dibanderol dengan harga Rp 85.000, tersedia dalam ukuran XL. Indoplast Lazer, dilengkapi dengan saku (tidak waterproof) dibagian depan untuk menyimpan barang dan dilengkapi dengan reflective panel, sehingga sangat nyaman digunakan ketika berkendara.

 

4. Indoplast Platinum

rekomendasi-jas-hujan-setelan-safety-harga-mulai-rp-60-ribu
Indoplast Platinum

Jas hujan setelan safety yang jadi rekomendasi berikutnya adalah Indoplast Platinum. Memiliki desain yang trendi, dengan bahan perpaduan polyester dan campuran PVC coating untuk bagian luarnya, nyaman dipakai saat berada di tengah guyuran hujan.

Jas hujan setelan yang satu ini juga fungsional karena dilengkapi dengan saku di bagian depan meski tidak waterproof, berfungsi menyimpan barang dan dilengkapi reflective panel. Tersedia dalam ukuran L, dan dua pilihan warna, yaitu; biru dan merah. Jas hujan bisa dibawa pulang dengan cukup menyediakan uang Rp 94.500.

 

5. Virgo Racing GMA

rekomendasi-jas-hujan-setelan-safety-harga-mulai-rp-60-ribu
Virgo Racing GMA

Virgo Racing GMA merupakan jas hujan setelan safety yang jadi rekomendasi, karena harganya yang murah Rp 97.500 juga tersedia dalam ukuran L dan XL. Jas hujan yang satu ini berbahan semi karet sehingga anti tembus, kuat, tidak kaku sehingga nyaman dan safety saat digunakan ditengah guyuran hujan.

Baca juga;

Baca juga  5 Rekomendasi Jas Hujan Setelan, Antisipasi Kehujanan!

 

6. Indoplast Polkadot

Polkadot Absolute 26932 93254 large
Indoplast Polkadot

Indoplast Polkadot salah satu jas hujan setelan safety yang kami rekomendasi. Jas hujan yang satu ini memiliki desain trendi dengan atasan dan bawahan. Berbahan paduan polyester dan campuran PVC coating yang nyaman saat digunakan.

Dilengkapi dengan saku (tidak waterproof) bagian depan untuk menyimpan barang dan dilengkapi dengan reflective panel, sehingga sangat nyaman digunakan ketika berkendara. Dibanderol dengan harga Rp 93.500, tersedia dalam ukuran L dan XL.

 

7. Plevia Carbon 300

Carbon 300 13773 62446 large
Plevia Carbon 300

Plevia Carbon 300 merupakan jas hujan setelan safety yang dibanderol dengan harga Rp 85.000 dan jadi rekomendasi dari kami, tersedia dalam ukuran M, L dan XL. Berbahan PVC rubber yang di desain nyaman dengan grafis polkadot. Terdiri dari long sleeves top dengan detail hoodie untuk penutup kepala, front zipper opening, detail drawcord, elastic band pada bagian bottom dan lengan, serta matching long pant dengan elastic waist band yang nyaman digunakan.

 

8. Plevia Platinum 715

rekomendasi-jas-hujan-setelan-safety-harga-mulai-rp-60-ribu

Plevia Platinum 715

Plevia Platinum 715 dibanderol dengan harga Rp 100.000, tersedia dalam ukuran M – XL. Jadi salah satu jas hujan setelan safety yang kami rekomendasi, karena berbahan PVC rubber yang punya desain comfy dan polkadot pattern.

Dilengkapi fitur long sleeves top dengan detail hoodie untuk penutup kepala, front zipper opening, detail drawcord, elastic band pada bagian bottom dan lengan, serta matching long pant dengan elastic waist band yang nyaman digunakan.

 

9. Inventzo Aquaguard

Aquaguard 26943 91857 large
Inventzo Aquaguard

Inventzo Aquaduard merupakan jas hujan setelan safety yang kami rekomendasi berikutnya karena memiliki fitur waterproof (anti air) dan windproof (tidak tembus angin), nyaman digunakan saat berkendara di tengah guyuran hujan. Punya desain futuristik dengan logo scotchlight (memantulkan cahaya saat kondisi gelap) di bagian punggung dan dada. Menggunakan model jahitan Full Seam Seal (lapisan double seal hotpress).

Baca juga  10 Merek Jas Hujan Terbaik, Simak Rekomendasinya

Berbahan mesh di bagian dalam dan kombinasi nylon & PVC bagian luarnya. Jas hujan yang satu ini punya ukuran mulai dari M sampai dengan XXL. Tersedia dalam dua pilihan warna, yaitu; merah dan biru. Dibanderol dengan hargap Rp 332.500.

 

10. Inventzo Aquarest

Aquarest Ro1 26927 93274 large
Inventzo Aquarest

Inventzo Aquarest adalah jas hujan setelan safety yang memiliki fitur waterproof dan windproof dan kami rekomendasi selanjutnya. Serta logo Scotchlight (memantulkan cahaya saat kondisi gelap) yang terdapat di bagian punggung dan dada. menggunakan model jahitan Full Seam Seal (lapisan double seal hotpress). Jas hujan ini terbuat dari bahan Mesh pada bagian dalam dan kombinasi Nylon dan PVC untuk bagian luar.

Jas hujan ini tersedia dalam ukuran M sampai dengan XXL dan pilihan warna hitam. Bisa kamu bawa pulang dengan menyediakan uang Rp 365.500. 

Buat Moladiners yang lagi cari jas hujan setelan safety? Caranya gampang banget cukup mengklik link ini! Dapatkan segera penarawan dengan harga terbaik dan promo menariknya. Atau bisa dengan cara download aplikasi Moladin di play store. Ingat Motor! Ingat Moladin!

Related Articles

Moladin Digital Indonesia








Logo Kementerian Komunikasi dan Informatika