
KELEBIHANNYA
- Aki benar2 kering karena cairan diganti dengan gel
- Tegangan aki lebih stabil dan lebih tinggi
- Jelas lebih awet (Pemakaian normal bisa mencapai 2 tahun mungkin lebih, bandingkan dengan aki yang sejenis hanya 1 tahun bahkan kurang)
- Harga bersaing kualitas maksimal
Technology
- Baterai yang sempurna untuk sepeda motor, ATV, s.
- 20% Kekuatan Lebih Tinggi
- Pemeliharaan gratis tidak perlu air
- Tidak ada asam yang tumpah
- Tidak ada pengisian awal
- Instal dan Go
Aki motor yang saat ini masih ngetrend dikalangan para bikers tanah air, terlebih dengan aki tipe kering atau maintenance free tentu sangat mudah digunakan karena tidak perlu cek kondisi air aki, selain itu motobatt juga terkenal awetnya
inilah aki yang sering direkomendasikan oleh anak pulsar, rider bajaj pulsar yang tidak ada kick stater nya. untuk motor seperti bajaj pulsar 180 ug4 kesehatan dan kekuatan aki sangatlah penting. karena bila aki drop, sungguh akan sangat menyengsarakan, motor bakalan mogok. jadi aki ini bisa diandalkan untuk motor tanpa kick stater
motor Kawasaki Ninja 150R teman saya pakai accu kering dari Motobatt MTX3L, ukuran ampere meter nya sedikit lebih tinggi dari pada accu bawaan motor, dipakai lumayan awet dan tidak cepat ngedrop. enaknya pakai accu kering adalah bebas dari perawatan soalnya posisi accu di Ninja itu nylempit, ribet jika pakai accu basah.