Daftar Tarif Tol Makassar Terbaru 2024, Paling Murah Rp 6 Ribu!

Tarif Tol Makassar terbaru 2024

Berikut informasi daftar tarif Tol Makassar terbaru 2024. Untuk tarif paling murahnya ada di angka Rp 6 ribu. Adanya jalan tol di Makassar tentu membuat perjalanan antar wilayah bisa semakin cepat.

Makassar merupakan Ibu Kota Sulawesi Selatan dan juga menyandang sebagai kota terbesar di pulau tersebut. Makassar merupakan kota yang kaya akan budaya dan sejarah. Dan untuk mendukung pertumbuhan perekonomian di wilayah tersebut, pemerintah terus membangun infrastruktur, salah satunya adalah jalan tol untuk memudahkan transportasi darat antar wilayah.

Tarif Tol Makassar Terbaru 2024

Dilansir dari laman resmi tolmakassar, berikut ini rincian tarif Tol Makassar terbaru 2024:

Gerbang Ramp Parangloe

  • Golongan 1: Rp16.500
  • Golongan 2: Rp24.500
  • Golongan 3: Rp24.500
  • Golongan 4: Rp35.000
  • Golongan 5: Rp35.000

Gerbang Tamalanrea

  • Golongan 1: Rp11.000
  • Golongan 2: Rp18.500
  • Golongan 3: Rp18.500
  • Golongan 4: Rp27.500
  • Golongan 5: Rp27.500

Gerbang Ramp Bira Barat

  • Golongan 1: Rp6.000
  • Golongan 2: Rp9.500
  • Golongan 3: Rp9.500
  • Golongan 4: Rp14.500
  • Golongan 5: Rp14.500

Gerbang Ramp Bira Timur

  • Golongan 1: Rp6.000
  • Golongan 2: Rp9.500
  • Golongan 3: Rp9.500
  • Golongan 4: Rp14.500
  • Golongan 5: Rp14.500

Gerbang Cambaya

  • Golongan 1: Rp10.500
  • Golongan 2: Rp15.000
  • Golongan 3: Rp15.000
  • Golongan 4: Rp20.500
  • Golongan 5: Rp20.500

Gerbang Biringkanaya

  • Golongan 1: Rp11.000
  • Golongan 2: Rp18.500
  • Golongan 3: Rp18.500
  • Golongan 4: Rp27.500
  • Golongan 5: Rp27.500

Gerbang Kaluku Bodoa

  • Golongan 1: Rp10.500
  • Golongan 2: Rp15.000
  • Golongan 3: Rp15.000
  • Golongan 4: Rp20.500
  • Golongan 5: Rp20.500

Gerbang Ramp Tallo Timur

  • Golongan 1: Rp10.500
  • Golongan 2: Rp15.000
  • Golongan 3: Rp15.000
  • Golongan 4: Rp20.500
  • Golongan 5: Rp20.500

Gerbang Parangloe

  • Golongan 1: Rp10.500
  • Golongan 2: Rp15.000
  • Golongan 3: Rp15.000
  • Golongan 4: Rp20.500
  • Golongan 5: Rp20.500

Gerbang Ramp Tallo Barat

  • Golongan 1: Rp4,.500
  • Golongan 2: Rp6.500
  • Golongan 3: Rp6.500
  • Golongan 4: Rp8.500
  • Golongan 5: Rp8.500

Sebagai catatan, tarif tol dapat berubah sewaktu-waktu berdasarkan kebijakan terbaru pemerintah. Simak terus Moladin.com untuk informasi otomotif menarik lainnya.

Related posts

10 Harga dan Jenis Vespa Matic 2024, Ada Rakitan Lokal

45 Unit Mobil Listrik BMW Siap Dukung Pelantikan Presiden Prabowo Subianto

Mengenal Fitur-fitur Unggulan New Mitsubishi Pajero Sport Dengan Keamanan Maksimal