Cara Daftar Mudik Gratis Polri Presisi 2023, Sediakan 500 Bus!
Pada musim lebaran tahun ini ada program mudik gratis Polri Presisi bagi masyarakat Jakarta yang ingin pulang ke kampung halaman untuk merayakan Idul Fitri 2023. Menariknya, Polri telah menyediakan 500 unit bus mudik gratis dengan tujuan Jawa Barat, Jawa Tengah,...