Heboh Munculnya Suzuki Gixxer 300, Bakal Taklukan Ninja 300?

by Jinny
kawasaki ninja 300

Halo.. jumpa lagi sama Jinny, udah pada tau belom kabar mengenai Suzuki Gixxer 300 yang telah disiapkan sebagai amunisi mengusik eksistensi Kawasaki Ninja 300? Nah, menurut kabar yang Jinny peroleh dari berbagai sumber, setelah Suzuki mengumumkan Gixxer 155, kini Suzuki mematenkan produk barunya yang digadang-gadang adalah Suzuki Gixxer 300. Rencananya, Suzuki bakal mengenalkan Gixxer 300 ini pada salah satu gelaran otomotif internasional INTERMOT 2018 di Jerman dan EICMA di Italia, akhir tahun ini.

[product product=”KTM RC 200″ images=”https://cdn.moladin.com/motor/ktm/KTM_RC_200_10012_81785_large.jpg” url=”https://moladin.com/motor/ktm/ktm-ktm-rc-200-2017-sports-four-stroke-200cc?utm_source=ktm_rc_200&utm_medium=blog_suzuki-gixxer-300-kawasaki-ninja-300_button_biru&utm_campaign=utm_name%3Dktm_rc_200″ price=”Rp. 1.668.000,-*” description=”*Angsuran mulai dari” button=”AJUKAN SEKARANG”]

Seperti yang Jinny rangkum dari Rushlane, Suzuki Gixxer 300 diperkirakan bakal menggendong mesin berkubikasi 300cc. Sayangnya, Suzuki belum menanggapi tentang rumor kubikasi Gixxer 300 tersebut secara resmi. Kemudian Gixxer ini dibekali sistem pengereman dengan rem cakram depan berdiameter 266mm dan belakang berdiameter 240mm. Tentu saja sistem pengereman yang ditawarkan oleh Suzuki diharapkan lebih baik agar keselamatan lebih terjamin.

MAU BELI MOTOR SUZUKI DENGAN DP RINGAN? KLIK DI SINI

Soal mesin, sepeda motor anyar Suzuki ini memiliki gearbox dengan 6 transmisi percepatan yang mampu mendistribusikan tenaga 38,9 Dk pada 11.000 RPM serta torsi 19,9 lb-ft pada kitiran 10.000 RPM. Sistem transmisi 6 percepatan yang juga sama seperti Kawasaki Ninja 300.

Mesin Suzuki Gixxer Berkubikasi 300cc

Mesin Suzuki Gixxer Berkubikasi 300cc

 

Baca juga  5 Line Up Suzuki Motor di 2020, Bikin Ngiler Pokoknya!

Masalah distribusi unit, motor 300cc ini diprediksi akan diboyong ke India pada 2019. Jika Suzuki melihat potensi pasar di India yang semakin meningkat, Gixxer 300 bakal masuk  melalui jalur import dari China. Dengan begitu banderol untuk Suzuki Gixxer 300 diprediksi sebesar Rs 3 lakh atau setara Rp. 63 jutaan.

Jika benar demikian, posisi Kawasaki Ninja 300 bakal sedikit tergeser untuk kelas motorsport 300cc. Selain itu, motor terbaru dari Suzuki ini memiliki beragam fitur. Tidak main-main, Suzuki menanamkan fitur canggih antara lain seperti panel instrumen berlayar LCD disertai tachometer analog, kopling slipper clucth dan sistem pengereman ABS. Tak hanya  itu, Gixxer ini juga memiliki bobot dengan berat yang hanya 375 pounds atau sekitar 170 kilogram.

[product product=”KTM RC 250″ images=”https://cdn.moladin.com/motor/ktm/KTM_RC_250_10008_88505_large.jpg” url=”https://moladin.com/motor/ktm/ktm-ktm-rc-250-2017-sports-4-stroke-4-valve-dohc-250cc?utm_source=ktm_rc_250&utm_medium=blog_suzuki-gixxer-300-kawasaki-ninja-300_button_biru&utm_campaign=utm_name%3Dktm_rc_250″ price=”Rp. 2.052.000,-*” description=”*Angsuran mulai dari” button=”AJUKAN SEKARANG”]

Bagaimana guys, cukup tertarik-kah dengan Suzuki Gixxer 300 seharga Rp. 63 jutaan BELI ini? Kalo menurut Jinny, motor ini worthed banget lah. Tapi jangan senang dulu ya guys, soalnya ini hanya rumor dan belum ada pernyataan resmi dari pihak Suzuki. Cukup bikin kecewa jika Suzuki Gixxer satu ini ternyata tidak tersedia untuk pasar Indonesia. Apakah Gixxer versi 250cc-nya yang bakal mengaspal di Indonesia? hmmm… kita tunggu saja. Jinny juga penasaran. Terimakasih telah berkunjug di blog moladin. Baca artikel yang lainnya juga ya. Sampai ketemu lagi lain hari.

Baca juga  Generasi Kedua Viar Q1 Diluncurkan, Seharga Rp 18 Jutaan!

Ingat Motor, Ingat Moladin!

BELI KAWASAKI NINJA 300 TERBARU DENGAN DP RENDAH CEK MOLADIN.COM!

Related Articles

Moladin Digital Indonesia








Logo Kementerian Komunikasi dan Informatika